Ginjal Sehat, Hidup Bahagia
Ginjal merupakan organ penting dalam sistem ekskresi tubuh manusia. Fungsinya termasuk penyaringan darah untuk menghasilkan urine, menjaga keseimbangan elektrolit, dan mengeluarkan sisa-sisa pembusukan dan racun dari tubuh. Jika ginjal mengalami gangguan atau kerusakan, hal tersebut dapat mengganggu fungsi vital tubuh dan menyebabkan masalah kesehatan yang serius. Bekam, yang juga dikenal sebagai hijamah, adalah salah satu […]